Address
Warehouse : Jl. Poros Pattallassang, Dusun Marannu 1, Desa Pattallassang, Kec. Pattallassang , Kab Gowa, Provinsi Sulawesi Selatan - 92172
Phone
+62851-7409-2265
Email
Calibration@sanmalcalibration.com

Webinar Teknik Kalibrasi Tangki Metode ISO 7507-1 : 2022

Diterbitkan Kamis, 24 April 2025

Tangki harus dikalibrasi untuk memastikan akurasi dalam pengukuran volume cairan yang disimpan di dalamnya. Tangki yang tidak dikalibrasi dengan benar bisa menyebabkan kesalahan dalam estimasi kapasitas atau volume isi, yang berpotensi menyebabkan tumpahan, kelebihan muatan, atau kegagalan struktural pada tangki. Banyak industri diwajibkan oleh standar nasional atau internasional untuk melakukan kalibrasi tangki secara berkala. Dengan mengetahui kapasitas aktual tangki secara akurat, perusahaan dapat mengoptimalkan proses pengisian dan pengosongan, sehingga meningkatkan efisiensi operasional dan menghindari kerugian akibat ketidaktepatan. laporan volume cairan yang akurat sangat penting untuk audit dan pelaporan.

Butuh Bantuan ?